Statistik Pengunjung

Cara Membuka Dua Akun Di Satu Browser

Cara Membuka Dua Akun Di Satu Browser

Penulis : jakaprimamaulana     Tangerang    2/25/2015


selamat sore pengunjung Jakaprimamaulana.blogspot.co.id,

Tutorial kali ini kita akan membahas mengenai " Cara Membuka Dua Akun Di Satu Browser "
sebagian besar orang yang berkecimpu dalam dunia internet baik untuk perbisnisan, keperluan pribadi, dunia hacker dan lain - lain tujuannya memiliki keinginan untuk membuka lebih dari satu akun tanpa harus direpotkan dengan logout ( keluar ) dan masuk lagi dengan akun yang lainnya. Selain memakan banyak waktu, jika anda menggunakan browser yang lain misalnya seperti mozilla firefox sebagai akun pertama dan googlechrome sebagai akun kedua akan memakan banyak konsumsi memory, dan pengerjaan prosesor yang dampak nya akan memperlambat kinerja komputer anda, plus menurunkan mood anda saat beraktifitas.

Tutorial kali ini admin primasaja.com akan menjelaskan langkah - langkah membuka 2 akun di satu browser yang sama yaitu mozilla firefox dan googlechrome




GOOGLE CHROME

admin merekomendasikan dengan menggunakan google chrome karena akan mengurangi beban kecepatan laptop anda sehubung dengan membuka 2 akun yang akan lebih memakan memory lebih dalam penjalanan softwarenya berikut step by step Cara Membuka Dua Akun Di Satu Browser


  1. buka halaman login website yang anda ingin buka 2 akun dalam satu browser Contoh : facebook.com
  2. login ke dalam akun facebook anda ( akun pertama )
  3. setelah anda masuk dalam akun facebook pertama klik kombinasi keyboard Ctrl + Shift + N
  4. Anda akan dibawa kedalam mode penyamaran google chrome
  5. dalam mode penyamaran google chrome masuk kedalam halaman login seperti contoh pertama masuk kedalam facebook.com
  6. login ke dalam akun facebook anda ( akun kedua )
  7. Anda berhasil masuk 2 akun dalam 1 browser :)
Catatan : mode penyamaran GoogleChrome tidak akan menyimpan riwayat browser, penyimpanan cookie, atau riwayat penerusuran setelah anda menutup semua tab penyamaran

Mozilla Firefox

untuk membuka 2 akun di dalam browser mozilla firefox yang tidak memiliki mode penyamaran layaknya GoogleChrome anda dapat mengikuti langkah - langkah berikut :
  1. Klik Start -> Run kotak dialog run akan muncul
  2. ketik dalam kotak dialog run firefox -p -no-remote
  3. pilih create profile buat akun profile baru anda
  4. klik Start Firefox




PENGUMUMAN WEBSITE JAKA

Anda sedang membaca artikel tentang Cara Membuka Dua Akun Di Satu Browser dan anda bisa menemukan artikel Cara Membuka Dua Akun Di Satu Browser ini dengan url https://jakaprimamaulana.blogspot.com/2015/02/cara-membuka-dua-akun-di-satu-browser.html, anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Cara Membuka Dua Akun Di Satu Browser ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda, namun jangan lupa untuk meletakkan link Cara Membuka Dua Akun Di Satu Browser sumbernya. jika artikel ini bagus anda dapat membagikan kepada teman anda

0 Response to "Cara Membuka Dua Akun Di Satu Browser"

Posting Komentar